(Preorder) Terapi Cedera di Air

Penulis: 
Yudik Prasetyo, Rifky Riyandi Prastyawan, Rina Yuniana
ISBN: 
--
Harga: 
Rp75.000
SINOPSIS: 
Buku “Terapi Cedera di Air”, diharapkan dapat menjadi acuan dan petunjuk bagi semua pihak yang berkecimpung dalam dunia keolahragaan. Dalam buku ini dikemukakan beberapa konsep baru khususnya mengenai kajian hidroterapi, manfaat hidroterapi, hidroterapi untuk osteoarthritis, fibromyalgia, hipertensi, diabetes mellitus, cerebral palsy, ibu hamil, dan kebugaran. Diharapkan dari uraian-uraian buku ini dapat memberikan kebermanfaatan, sehingga dapat sebagai blue print pada penatalaksanaan terapi cedera di air secara komprehensif.
Kategori: