(Prapesan) BLENDED LEARNING DALAM PENDIDIKAN JASMANI SEKOLAH DASAR

Penulis: 
Galih Dewanti, Soni Nopembri, Widiyanto, Heri Yoga Prayadi
ISBN: 
--
Harga: 
Rp75.000,-
SINOPSIS: 
Blended learning adalah gaya pengajaran yang menggabungkan banyak pendekatan. Buku ini fokusnya adalah pada teknik Flipped Classroom. Kelas terbalik adalah pendekatan pendidikan di mana siswa menonton video instruksional di rumah atau sebelum menghadiri kelas, sehingga waktu di kelas dapat didedikasikan untuk diskusi kelompok, pemecahan masalah, pengembangan konsep, pembelajaran kolaboratif, dan sesi tanya jawab interaktif. Konsep dasar model Flipped Classroom adalah membalikkan metode tradisional dalam menyampaikan konten pembelajaran, mengalihkannya dari interaksi tatap muka antara guru dan peserta didik ke fase pra-pembelajaran sebelum sesi tatap muka.
Kategori: