(Prapesan) PERALATAN TANGAN DAN KESELAMATAN Panduan Praktis untuk Pekerjaan Mekanik Elektro

Penulis:
Sa’adilah Rosyadi, Usman Nursusanto, Hartoyo
ISBN:
--
Harga:
Rp75.000
SINOPSIS:
Buku ini disusun sebagai
bagian dari upaya untuk memberikan pemahaman yang menyeluruh
mengenai berbagai jenis peralatan tangan yang digunakan dalam
pekerjaan mekanik, khususnya dalam konteks kerja bangku, instalasi,
dan pemeliharaan di dunia teknik dan vokasi. Perkembangan industri
dan teknologi menuntut kompetensi praktis yang kuat dari setiap
tenaga kerja, terutama dalam penguasaan keterampilan dasar seperti
penggunaan peralatan tangan, pengukuran presisi, hingga penerapan
prinsip keselamatan dan kesehatan kerja (K3). Buku ini disusun
untuk menjawab kebutuhan tersebut, dengan menyajikan materi
secara sistematis dan aplikatif, mulai dari pengenalan alat, teknik
penggunaan, prosedur kerja, hingga aspek perawatan dan
keselamatan kerja.
Kategori: