(Prapesan) HERMENEUTIKA PENGANTAR STUDI PEMAHAMAN TEKS

Penulis: 
Suroso, Hartono
ISBN: 
--
Harga: 
Rp75.000
SINOPSIS: 
Studi tentang hermeneutika merupakan studi interdisipliner yang melibatkan berbagai bidang seperti filsafat, religi, bahasa, budaya, dan politik. Untuk memahami teks dalam bidang yang disebutkan itu perlu kemampuan yang memadai dalam pemahaman teks. Kehadiran buku hermeneutika, yaitu studi pemahaman tetang teks diperlukan oleh para pembaca, teristimewa oleh para mahasiswa yang menekuni bidang Bahasa, sosial, budaya, sastra dan humaniora. Buku Hermeneutika Studi Pemahaman Teks ini bertujuan untuk memahami pendapat para pakar hermeneutika dan bagaimana melakukan pendekatan terhadap teks yang dihadapi, baik teks Bahasa, sosial, Sastra dan budaya.
Kategori: