(Preorder) Fondasi Pendidikan Teknologi dan Vokasional

Penulis:
Nurhening Yuniarti, Istanto Wahyu Djatmiko
ISBN:
978-602-498-863-0
Harga:
95.000
SINOPSIS:
Materi buku ini disusun berdasarkan perkembangan pendidikan vokasional dan kebijakan sebagai dampak perkembangan teknologi dan tuntutan profesionalisme ketenagakerjaan. Materi disajikan berorientasi praktik isu kontemporer pendidikan vokasional pada setiap bab dan sub bab serta pokok-pokok materi yang terkait. Tinjauan teoritis pada setiap bab dan sub bab digunakan sebagai dasar penguatan penguasaan pengetahuan yang harus dimiliki mahasiswa, sehingga mahasiswa memiliki pengetahuan yang komprehensif dan kokoh sebagai penguasaan fondasi pendidikan vokasional formal, nonformal, maupun informal.
Buku ini terdiri atas delapan bab, yaitu: (1) Konsep Dasar, Filosofi, dan Prinsip Pendidikan Teknologi dan Vokasional, (2) Perkembangan PTV di Indonesia, (3) Perkembangan PTV di Luar Negeri, (4) PTV dalam Pengembangan Sumber Daya Manusia, (5) Tantangan PTV Masa Depan, (6) SKKNI dan KKNI dalam Pengembangan PTV, (7) Isu Kontemporer PTV, dan (8) Model Penyelenggaraan dan Pembelajaran PTV. Setiap bab diuraikan beberapa pokok bahasan yang terkait dengan materi dari bab tersebut.
Kategori: