(preorder) Aren, Potensi, dan Strategi Pengembangan di Provinsi Bengkulu

Penulis: 
Rohidin Mersyah; Enggar Apriyanto; Putranto BAN; Sigit Sudjatmiko
ISBN: 
978-602-498-547-9
Harga: 
65.000
SINOPSIS: 
Pengelolaan tanaman aren di Provinsi Bengkulu umumnya masih dikelola secara sederhana atau konvensional, yang dalamhal teknik budidaya masih menggunakan bibit aren asalan/bukan unggul, perawatan khususnya pemupukan masih belum dilakukan.Penyadapan dan pengolahan nira menjadi gula cetak maupun gulasemut masih dilakukan secara mandiri dengan teknik yang sederhana.Kelembagaan industri gula aren untuk mencapai industri kecil yang berdaya saing tinggi baik di tingkat nasional dan internasional masihperlu ditingkatan.
Kategori: